Perasan Jeruk Lemon

Posting Komentar

 7. Perasan jeruk lemon 

Air jeruk lemon mengandung asam sitrat, yang baik untuk menghilangkan jerawat. Untuk menghilangkan jerawat menggunakan air jeruk lemon, ambil kapas steril, lalu celupkan ke perasan air jeruk lemon. Setelah itu, usapkan kapas tersebut ke kulit yang berjerawat, dan diamkan semalaman. 

Namun, ingat risiko iritasi. Jika kulit terasa perih setelah dioleskan air perasan jeruk lemon, lebih baik jangan dilanjutkan perawatannya dan segeralah berkonsultasi dengan dokter. 

8. Minyak kelapa 

Minyak kelapa dipercaya dapat menjadi cara yang efektif untuk menghilangkan jerawat secara alami. Kandungan antiinflamasi dan antibakteri yang ada di dalamnya, memungkinkan minyak menghancurkan bakteri penyebab jerawat, dan mengurangi kemerahan serta pembengkakan pada jerawat. Kamu dapat menggunakan virgin coconut oil, untuk dioleskan ke kulit yang berjerawat. 

9. Tea tree oil 

Tea tree oil sudah banyak menjadi bahan campuran di produk-produk kecantikan penghilang jerawat. Pasalnya, bahan yang satu ini memiliki sifat antibakteri dan antiperadangan, sehingga dianggap efektif untuk mengempiskan jerawat. 

Selanjutnya 10. Teh Hijau


Related Posts

There is no other posts in this category.

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter